Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Seberapa efektif Pelaksanaan electronic learning di PKBM Kak Seto Pekanbaru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa efektif pelaksanaan e-learning di PKBM Kak Seto Pekanbaru. Setelah penelitian ini dilaksanakan diharapkan dapat memberikan manfaat. Adapun manfaat dari penelitian ini dibagi menjadi dua yaitu manfaat teoritis dan ma…