Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur pasar, perilaku dan kinerja industri rumah makan padang di Kecamatan Marpoyan Damai dengan jumlah sampel 24 rumah makan padang yang dipilih dengan metode area sampling. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari kuesioner sedangkan data sekunder bersumber dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Pekanb…